TUTUP MENU PORTAL
Pendaftaran Pelatihan


Ciloto Learning
Center


Pelaporan Diklat


Pengaduan
Masyrakat


Akreditasi Ciloto


Penataan Arsip
WBK


Elogbook


Whistle Blowing
System

M
E
N
U

P
O
R
T
A
L

Detail Info Terkini

Isi Informasi Tentang Kegiatan/Berita Di BBPK Ciloto

PELATIHAN PELAYANAN KEFARMASIAN BAGI TENAGA KEFARMASIAN DI PUSKESKAS GELOMBANG III

Dipublikasi Pada: Selasa, 09 Mei 2023 - 14:04 WIB


Balai Besar Pelatihan Kesehatan Ciloto pada tahun 2023 mempunyai target peserta  sebanyak 300 orang. BBPK Ciloto sudah melatih apoteker sebanyak 1.772 orang dari tahun 2020 hingga tahun 2022. Tahun 2023 ini direncanakan dilakukan sebanyak 3 gelombang. Pada Gelombang ketiga ini jumlah peserta sebanyak 150 orang. Pelatihan Pelayanan Kefarmasian merupakan salah satu pelatihan unggulan BBPK Ciloto yang bermitra dengan Direktorat Jenderal Kefarmasian dan Alat Kesehatan Kementerian Kesehatan RI.
 
Selasa 9 Mei 2023, telah dibuka secara resmi Pelatihan Pelayanan Kefarmasian bagi Tenaga Kefarmasian di Puskesmas Gelombang III yang dibuka secara resmi oleh Direktur Pengelolaan Pelayanan Kefarmasian, ibu Dina Sintia Pamela, S.Si, Apt,M.Farm secara daring melalui aplikasi zoom meeting.
 
Peserta akan mengikuti pembelajaran sebanyak 40 JPL yang dilaksanakan selama 15 hari efektif yaitu mulai tanggal 9 s.d. 26 mei 2023 yang dilaksanakan secara daring melalui aplikasi zoom meeting dan Ciloto Learning Center. Sebanyak 150 orang peserta mengikuti pelatihan ini yang berasal dari beberapa provinisi dengan kriteria sebagai berikut :
1. Apoteker yang menjadi Tenaga Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas
2. Mendapatakan Penugasan dari Pimpinan Instansi
3. Bersedia mengikuti pelatihan sampai selesai, serta melaksanakan RTL.
 
Setelah mengikuti pelatihan peserta mampu melaksanakan pelayanan kefarmasian di Puskesmas sesuai standar dengan kompetensi
1. Melakukan pengelolaan sediaan farmasi dan BMHP di Puskesmas
2. Melakukan pelayanan farmasi klinik di Puskesmas
3. Melakukan edukasi dan pemberdayaan masyarakat.

<< kembali ke indeks berita



Berita Lainnya:


FAKTOR LIGKUNGAN RUMAH HONAY TERKAIT DENGAN KEJADIAN INFEKSI SALURAN NAFAS AKUT (ISPA) DI DISTRIK MBUA KABUPATEN NDUGA PROVINSI PAPUA
Senin, 18 November 2024 - 13:29 WIB
PELATIHAN PENGELOLAAN DIABETES MELITUS TIPE 2 SECARA KOMPREHENSIF BAGI DOKTER DI FASILITAS KESEHATAN TINGKAT PERTAMA (FKTP)
Senin, 18 November 2024 - 11:10 WIB
5 LANGKAH TEPAT MENANGANI KELUHAN
Rabu, 13 November 2024 - 17:00 WIB
PELATIHAN ABILITY TO EXECUTE (A2E) ESSENTIALS BAGI RS MATA CICENDO BANDUNG
Senin, 11 November 2024 - 19:39 WIB
UPACARA TABUR BUNGA DI MAKAM PAHLAWAN KESEHATAN DR. M. GOENAWAN PARTOWIDIGDO DALAM RANGKA HARI KESEHATAN NASIONAL KE 60
Selasa, 05 November 2024 - 11:12 WIB
PELATIHAN PELAYANAN ASUHAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT GELOMBANG 1
Senin, 04 November 2024 - 16:10 WIB