Tutup Menu Portal
Pendaftaran Pelatihan


Ciloto Learning Center


Pelaporan Diklat


Pengaduan Masyarakat


Akreditasi Ciloto


Penataan Arsip WBK


LAKIP


Whistle Blowing System

M
E
N
U

P
O
R
T
A
L

Detail Info Terkini

Isi Informasi Tentang Kegiatan/Berita Di BBPK Ciloto

Peningkatan Kapasitas SDM BBPK Ciloto Untuk Mewujudkan Wilayah Bebas dari Korupsi

Dipublikasi Pada: Senin, 18 Maret 2019 - 15:50 WIB


Cirebon – Dalam rangka meningkatkan kapasitas SDM, Balai Besar Pelatihan Kesehatan (BBPK) Ciloto melaksanakan kegiatan Peningkatan Ciloto dengan tema “Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Manusia dalam Mendukung Perubahan Organisasi menuju Rencana Strategis Kementerian Kesehatan 2020 – 2024”.
Adapun agenda pada kegiatan tersebut adalah :
Dalam kesempatan ini seluruh SDM di upgrade secara hardskills dan softskills. Softskills yang menjadi sasaran adalah softskills yang dapat mendukung pembangunan zona integritas di BBPK Ciloto, sehingga terwujud sebagai Wilayah Bebas dari Korupsi.
Dalam arahan pembukaan kegiatan, Kepala BBPK Ciloto dr.Tri Nugroho, MQIH menyatakan bahwa BBPK Ciloto harus bisa dan harus mampu meraih predikat Wilayah Bebas dari Korupsi. Dengan berbekal pengalaman dan karakteristik BBPK Ciloto, seluruh SDM harus dapat menciptakan birokrasi pemerintah yang profesional dengan karakteristik, berintegrasi, berkinerja tinggi, bebas dan bersih KKN, mampu melayani publik, netral, sejahtera, berdedikasi, dan memegang teguh nilai-nilai dasar dan kode etikaparatur negara.

<< kembali ke indeks berita



Berita Lainnya:


SEMANGAT AKSI NYATA DALAM UPACARA BENDERA
Senin, 21 April 2025 - 09:43 WIB
PENUTUPAN PELATIHAN TENAGA KESEHATAN HAJI (TKH) KLOTER
Jumat, 18 April 2025 - 15:00 WIB
SEMANGAT BELA NEGARA WARNAI KEGIATAN LO BULANAN BBPK CILOTO
Kamis, 17 April 2025 - 14:20 WIB
PENUTUPAN PELATIHAN PPIH DI BBPK CILOTO: KOMITMEN TINGKATKAN KUALITAS PELAYANAN KESEHATAN HAJI
Selasa, 15 April 2025 - 13:00 WIB
PESERTA PELATIHAN PPIH IKUTI MATERI PENGUATAN SOFTSKILL OLEH WIDYAISWARA BBPK CILOTO
Minggu, 13 April 2025 - 21:00 WIB
KERJASAMA TIM DAN KOLABORASI PROFESI PELATIHAN PANITIA PENYELENGGARA IBADAH HAJI (PPIH)
Minggu, 13 April 2025 - 16:00 WIB